Kamis, 03 September 2015

Membaca Pergeseran Sikap PAN

Ubedilah Badrun


Akhirnya sejak 2 September 2015 ini secara terang benderang PAN mendukung pemerintahan Joko Widodo-Jusuf Kalla (Jokowi-JK). Sikap itu mengkristral dari pernyataan Ketua umum PAN Zulkifli Hasan usai bertemu Jokowi di Istana.

Berbagai media masa mengabarkan PAN telah bergabung dengan pemerintahan meski agak malu karena sambil menyatakan tidak otomatis bergabung dengan Koalisi Indonesia Hebat (KIH). KIH adalah sebutan koalisi pendukung Jokowi-JK saat Pemilu Presiden 2014 lalu. Koalisi yang pada waktu itu berseberangan dengan Koalisi Merah Putih (KMP) yang diikuti PAN, dimana PAN sebagai salah satu motor penting KMP pendukung Prabowo-Hatta. Lantas apa yang mungkin bisa dibaca dari pergeseran sikap PAN ini?

Motif PAN Mendukung Pemerintah